Rindu kami padamu ya Rasul, rindu tiada terpera Berabad jarak darimu ya Rasul terasa dikau di sini Cinta ikhlasmu pada manusia bagai cahaya suarga Dapatkah aku membalas cintamu secara bersahaja…...
Hal paling utama dipelajari umat Islam setelah Kitab Suci Al-Qur\’an adalah mempelajari sejarah hidup dan perjuangan Rasulullah SAW atau dikenal dengan \”Sirah Nabawiyah\”. Menurut s...
Usianya waktu itu baru limabelas tahun. Dan begitulah ia telah diberi petunjuk, nur dan kebaikan selagi masih remaja. Ia benar-benar seorang penunggang kuda dan berani sejak kecilnya, hingga ahli seja...
Tampakkah oleh anda sekalian tubuh yang di salib itu? Nah, inilah dia judul pelajaran kita hari ini, wahai semua anak manusia! Benar. tubuh yang disalib di hadapan kalian itulah sekarang yang jadi jud...
Sungguhlah teramat disayangkan, begitu banyak waktu kita telah terbuang sia-sia tanpa pahala. Lisan yang sedianya dapat kita ajak untuk bershalawat, lebih banyak dipergunakan untuk membicarakan hal-h...
Di perang Badar ia termasuk salah seorang pemimpin Quraisy yang menghunus pedangnya untuk menumpas Islam. la seorang yang tajam penglihatan dan teliti perhitungannya. Oleh karena itulah ia diutus kaum...
Para muarrikh atau ahli-ahli sejarah biasa menggelari ‘Amr dengan “Penakluk Mesir”. Tetapi, menurut kita gelar ini tidaklah tepat dan bukan pada tempatnya. Mungkin gelar yang paling tepat untuk ‘Amr i...
Abu Musa merupakan gabungan yang istimewa dari sifat-sifat utama! Ia adalah prajurit yang gagah berani dan pejuang yang tangguh bila berada di medan perang…! Tetapi ia juga seorang pahlawan perdamaia...
Berasal dari keluarga Arab yang paling dermawan dari turunannya yang mulia, suatu keluarga yang Rasulullah saw. pernah berkata terhadapnya: “Kedermawanan menjadi tabi’at anggota keluarga ini!” Nah, si...
Di suatu hari ia melakukan dialog dengan dirinya pribadi dan menggunakan fikiran sehat untuk merenungkan Agama baru, Yang panji-panji kebenarannya selalu bertambah cemerlang hari demi hari, semakin ti...